Bagi anda yang ingin berkunjung ke Obyek wisata Citumang (green
valley ) dari arah pangandaran,anda tinggal menuju arah selatan, sekitar 25 km
dari Obyek wisata Pangandaran.Anda akan menemukan petunjuk arah Citumang (green
valley) sebelah kiri Jalan raya,Dari sini,belok kiri sekita 6 km atau 30
menit perjalanan, anda akan menemukan obyek wisata citumang (green valley).
Di obyek Wisata ini, ada beberapa fasilitas umum bagi pengunjung dantaranya:
1. Pelataran yang luas di
pinggir sungai dapat di jadikan besantai atau makan-makan bersama keluarga.
2. Kolam renang dapat di
jadikan fasilita anak-anak maupun orang utuk bermain air.
3. Center atau sebuah bangunan
tempat berteduh,seperti lesehan.
4. Musola yang dijadikan
fasilitas umum untuk beribadah.
5.Toilet (wc) yang terjaga
keberesihannya.
Wahana paling populer di obyek wisata ini dan di cari oleh banyak
oyang adalah Body Rafting. Body Rafting merupakan salah satu penelusuran
sunagai citumang tanpa media (perahu karet) namun hanya Body Kita saja langsung
kotak dengan air.Untuk keamanan dan Sefty bagi yang memilih paket body rafting
peserta harus menta'ati prosedur yang ada di obyek wisata kami terapkan,
diantaranya:
1. Peserta wajib menggunakan
pelampung (life jacket)
2. Wajib menggunakan jasa
pemandu.
3. Boleh bercanda gurau pada
saat penelusuran sungai, tapi jangan sifatnya menantang Alam.
➦➦ Untuk Harga Paket Body Rafting Citumang (green valley) senilai
Rp.125.000,-/orang.
➦➦ Peserta minimal 10 orang.
Fasilitas:
- Pelampung (life
jacket)
- Tiket
Masuk
- Team Rescue.
- Asuransi.
- Pemandu (guide)
- Dapat 1x makan
Wisata Citumang |
Wisata Citumang |
Untuk Resevasi ,Booking Homestay atau Paket lainya Silahkan
hubungi Marketing kami ; Kang MUMU
Call : 0813
2292 7000 telkomsel ( WhatsApp )
E-mail : gobodyrafting@yahoo.com