Oleh-oleh merupakan suatu
yang terbiasa ditanyakan di saat Anda pepergian atau di saat Anda berwisata ke
suatu daerah.
Pada kesempatan kali ini
kami akan meberikan informasi tentang oleh-oleh khas green canyon pangandaran
yaitu Kue Opak. Oleh-oleh ini asli buatan warga green canyon pangandaran dan
tentunya berpareasi rasa dan cara pembuatananya.
Parian Rasa :
- Manis.
- Gurih.
Cara Memasaknya :
- Dipangagang.
- Diopen.
Bahan dan Cara pembuatan
Kue Opak ini :
Bahan Kue Opak ini terbuat
dari beras ketan, namun beras ketan ini diberesihakan terlebih dahlu
sebelum dimasak, kemudian kalo sudah beresih berasketan tersebut, di
kukus samapi matang kalo sudah matang ditumbuk samapi membertuk adonan,dalam
penumbukan di sini padasaat pemberian parian Rasa, Rasa Manis ini dari (menggunakan gula merah ) Rasa Gurih ini dari (menggnakan santan kelapa
dan Garam ) selanjutnyan adonan tersebut di bentuk bulat-bulat, kalo sudah di
betuk di jemur samapi agak kering, nah seteah kering baru di panggang atau di
open. Lau dikemas pake kantong pelastik dari mulai ukuran kecil sampai besar.
Yang membedakan parian
harga dari mulai Rasa dan ukuran kemasan, kue-kue ini bias didapat di sekirar
obyek wisata Green Canyon pangandaran di arung warung kecil atu toko oleh-oleh
yang di gantungkan.
Harga Kue ini mulai dari
kisaran Rp.15.000,- samapi Rp.30.000,- rupiah per kemasan.